All About Love

Cinta

kata orang cinta itu buta, apa benar???
benar adanya, cinta itu buta dan membutakan...

kata orang cinta itu indah, apa benar???
benar adanya, cinta itu begitu indah...

kata orang cinta itu tak tergantikan, apa benar???
benar adanya, cinta itu tak tergantikan dengan apapun...

kata orang cinta itu tak terlupakan, apa benar???
benar adanya, cinta itu tak dapat dilupakan...

kata orang cinta itu gila, apa benar???
benar adanya, cinta itu membuat menjadi gila...

Ketika cinta menghampirimu

cinta datang diwaktu yang tak diduga-duga
ketika cinta telah hadir didekatmu jangan pernah berpaling darinya
karena belum tentu cinta akan datang untuk kedua kalinya

ketika cinta telah hadir didekatmu
maka rangkullah dia, belailah dia dan utarakan pada Nya
betapa kau mencintai yang maha menciptakan cinta
dan biarkan cinta itu mengalir diseluruh aliran darahmu
karena hidupmu akan indah dengan Cinta
cinta pada Nya....begitu indah, begitu sempurna, tak kan pernah tergantikan

oh, cinta....terimakasih kau telah datang pada ku atas kehendak Nya, 
terimakasih cinta, syukurku pada Mu wahai Penguasa Cinta didunia dan diakhirat...

Ketika cinta telah menjalar dalam diri ku dan terus mengalir dalam darah ku

dulu aku tak mengenal cinta
hidup ku hampa
kosong tak berisi
semua sepi sunyi tak berarti

namun kini semua berubah, berubah begitu cepat nya
tak pernah kusangka dan kuduga
semua terjadi begitu saja, atas kehendak Nya
Dia berkehendak atas segala sesuatu
termasuk dengan apa yang terjadi pada diri ku

sungguh sekarang setiap hari kulalui dengan bahagia
kulalui hari dengan ceria dan selalu tertawa 
kebahagiaan itu hadir dalam diri ini semenjak ku mengenal cinta
setiap detik ku selalu ada Dia, dia senantiasa menemani ku
cinta ku telah ku berikan seutuhnya pada Nya, kekasih ku...
cinta ku hanya untuk Mu....wahai pemilik cinta...